Deskripsi singkat :
TOLAK ANGIN ANAK merupakan obat herbal untuk mengatasi gejala masuk angin yang diformulasikan khusus untuk anak-anak. Tolak angin Anak sudah tersertifikasi HALAL
Indikasi Umum :
Membantu meredakan masuk angin dan gejala - gejalanya seperti : Sumeng (meriang), pusing, perut mulas, kembung, mulas.
Komposisi :
Foeniculi fructus (Minyak Adas) 10%, Isorae Fructus (Kayu Ules) 10%, Caryophylli Folium (Daun Cengkeh) 10%, Zingiberis Rhizoma (Jane) 10%, Menthae arvensis Herba(Daun Mint) 10% Cantella Herba 5%, Parkiae Semen 5 %, Oryza Sativa 20%, Usneae Thailus 5%, Bubaki Cornu Extract 0.25 g, Mel Depuratum 7.915 g.
Dosis :
- Untuk anak 1 th : langsung diminum ½ sachet atau dicampur dengan ½ gelas air putih hangat.
- Untuk anak 2-6 th : langsung diminum atau dicampur dengan ½ gelas air hangat.
- Minum 3 sachet sehari, sesudah makan sampai kondisi membaik.
Aturan Pakai :
Sesudah makan
Perhatian :
Baca petunjuk penggunaan. Jika keluhan berlanjut hubungi dokter. Tidak direkomendasikan untuk wanita hamil
Efek Samping :
-
Kontraindikasi :
Hipersensitif
Kemasan :
Sachet @ 10 mL
Segmentasi :
Jamu
Manufaktur :
PT Industri Jamu Dan Farmasi Sido Muncul